Kamis, 12 April 2012

Pernyataan If (If Statement)

-->
Pernyataan if (if statement) akan memeriksa suatu persyaratan dan
menentukan apakah syarat tersebut benar atau salah, kemudian
melakukan pekerjaan sesuai dengan nilai pernyataan tersebut.
Berikut adalah bentuk-bentuk dari pernyataan if yang sering
digunakan :
1. If dengan satu pernyataan (statement)
If (kondisi) then pernyataan ;
2. If dengan dua atau lebih pernyataan (statement)
If (kondisi) then
begin
pernyataan1 ;
pernyataan2 ;
…..
end;
3. If dan else
If (kondisi) then
begin
pernyataan1 ;
pernyataan2 ;
…..
end
else
begin
pernyataan1 ;
pernyataan2 ;
…..
end;
Dari bentuk bentuk pernyataan if di atas yang harus diperhatikan
adalah untuk pernyataan if dan else, pernyataan-pernyataan setelah then
tanpa menggunakan “;”. Dengan kata lain jika pernyataan setelah then
hanya terdiri dari satu pernyataan saja makan pernyataan tersebut tanpa
menggunakan “;”, namun jika pernyataan setelah then terdiri dari lebih
dari satu pernyataan makan setelah end tanpa menggunakan “;”.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Out Sponsor